Simak Baik
Daftar Isi
- Tanda tubuh kekurangan kalsium
- 1. Sakit otot
- 2. Sering merasa lelah
- 3. Kuku mudah patah
- 4. Gigi rusak
- 5. Depresi
Tulangyang sehat akan selalu membutuhkan kalsium. Tapi, tak semua orang memenuhi kebutuhan kalsiumhariannya.
Secara medis, kadar kalsium rendah dikenal dengan istilah hipokalemia. Pertanyaannya, apa saja tanda tubuh kekurangan kalsium?
Mengutip Healthline, kalsium merupakan salah satu jenis mineral yang didapatkan melalui asupan makanan. Susu adalah salah satu sumber kalsium yang paling populer.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Kekurangan kalsium jangka panjang dapat memengaruhi banyak hal, termasuk kesehatan gigi, otak, hingga memicu osteoporosis.
Tanda tubuh kekurangan kalsium
Secara umum, kekurangan asupan kalsium bisa memicu sejumlah tanda. Berikut beberapa tanda tubuh kekurangan kalsium.
1. Sakit otot
Nyeri otot jadi salah satu gejala kekurangan kalsium.
Gejala bisa datang dan pergi. Namun, gejala biasanya tak bakal hilang dengan beraktivitas fisik.
2. Sering merasa lelah
![]() |
Rendahnya kadar kalsium dapat menyebabkan kelelahan ekstrem. Bukan tak mungkin kondisi ini juga bisa memicu insomnia.
Kelelahan biasanya akan dibarengi dengan pusing dan penurunan fokus.
3. Kuku mudah patah
Kuku juga bisa memperlihatkan kondisi kalsium di dalam tubuh. Kurangnya kalsium dapat memengaruhi kuku dan kulit.
Misalnya, kuku yang mudah patah, kulit kering, rambut kasar, rambut rontok.
Lihat Juga :![]() |
4. Gigi rusak
Tubuh akan mengambil cadangan kalsium dari gigi. Hal ini bisa memicu masalah pada gigi seperti iritasi gusi, akar gigi lemah, dan masih banyak lagi.
5. Depresi
Tanda tubuh kekurangan kalsium lainnya bisa dilihat dari kondisi psikis. Kekurangan kalsium dikaitkan dengan depresi.
下一篇:Tak Hanya Ekonomi, Presiden Prabowo Sebut Hubungan Indonesia dan Tiongkok Menentukan Keadaan Kawasan
相关文章:
- Baik buat Mata Kamu, 6 Makanan Ini Bikin Penglihatan Tetap Tajam
- 65 Tahun Membangun Indonesia, WIKA Buktikan Kapasitasnya Sebagai Champion EPCC Contractor
- 国外艺术类院校留学有哪些申请要求?
- Bagikan Dividen Rp1,7 Triliun, Kalbe Farma Juga Sediakan Dana Rp250 Miliar untuk Buyback
- Tekanan Darah Naik, Apa Gejala yang Dirasakan Tubuh?
- Menko AHY Optimis Asia Tenggara Dapat Bangun Masa Depan Berkelanjutan
- 纽约电影学院要求有哪些?
- Turis di Bali Diimbau Tak Konsumsi Kopi Luwak, Ada Apa?
- Pelaku Pembunuhan Satu Keluarga di Bekasi Merupakan Kerabat Dekat
- Efisiensi Anggaran Jadi Alasan KPK Belum Angkut 11 Mobil Mewah Sitaan dari Ketua PP
相关推荐:
- VIDEO: Ketenangan Hati Tak Datang dari Harta, Tapi dari Doa
- 去英国皇家艺术学院读两年该选择什么专业?
- Marsda Mohammad Syafii Tiba di Istana Jelang Dilantik Jadi Kabasarnas
- 墨尔本大学艺术专业及申请条件介绍
- 14 Benda Paling Kotor di Rumah Selain Toilet yang Jarang Disadari
- 荷兰艺术留学4大优势专业解析
- 荷兰艺术留学4大优势专业解析
- Anies Bersyukur Kasus Covid
- Digeruduk KPK, Bos BUMN Listrik Beri Penjelasan Resmi
- Gila! Maya Kusmaya Setujui Pengoplosan BBM di Kasus Korupsi Pertamina, Ternyata Lulusan Norway Lho!
- Singapura Bakal Perketat Aturan Bumbu Dapur
- Jangan Cuma Hilirisasi! Prabowo Gelar Karpet Merah Buat Perusahan China Masuk ke Semua Sektor
- Penumpang Ngamuk Ngotot Keluar Pesawat Gegara Ponsel Hilang di Bandara
- Dipakai untuk Pengumpulan Donasi Amal dan Oplas, Rekening Ratna Bakal 'Dikorek' Polisi
- Konon Mandi dengan Kloset Terbuka Bisa Bikin Jerawatan, Ini Faktanya
- Habis Lebaran Akan Ada 71 Ribu Pendatang, Anies: Tak Ada Tangkap
- Tim Hukum AMIN Sesalkan Penahanan Indra Charismiadji: Kasus Lama dan Tidak Bernilai Fantastis
- Firli Bahuri Dipastikan Hadir dalam Pemeriksaan di Bareskrim Polri Hari Ini
- Pentingnya Investasi dalam Perencanaan Dana Pendidikan untuk Kejar Inflasi
- KPK Koordinasi BPK dan BPKP Soal PT Newmont Nusa Tenggara, TGB Tersangka?